Kelinci

Senin, 01 Desember 2014

Jus Yang Baik Untuk Ibu Hamil Dan Aman Dikonsumsi





Wanita yang sedang hamil memerlukan asupan gizi yang cukup untuk si ibu dan bayi yang sedang dikandunganya. Makanan yang bergizi belum tentu cukup dalam memenuhi kebutuhan gizi ibu hamil. Salah satu makanan atau minuman yang bisa membantu mencukupi gizi ibu hamil adalah jus buah. Jus buah sarat akan vitamin dan nutrisi yang baik untuk ibu dan calon buah hati, rasanya yang lezat tentu akan membuat ibu lebih senang dalam mengkonsumsinya. Jika anda termasuk orang yang sering meras mual pada saat awal-awal hamil, maka jus buah juga merupakan solusi tepat dalam meringankan gejala mual pada saat kehamilan. Jus buah sangat beragam khasiat dan manfaatnya, variasinyapun banyak sehingga anda bisa memilih jus buah mana yang anda sukai. Banyak pilihan jus bermanfaat dan banyak khasiat yang dapat anda pilih, berikut adalah beberapa jus yang baik untuk ibu hamil yang dapat anda coba.

Jus Yang Baik Untuk Ibu Hamil Dan Aman Dikonsumsi

Jus Yang Baik Untuk Ibu Hamil
Jus Yang Baik Untuk Ibu Hamil
Salah satu jus yang sarat manfaat untuk ibu hamil adalah jus apel. Anda bisa mencampurkan jus apel dengan seledri untuk menambah khasiat jus apel anda. jus apel bermanfaat dalam menurunkan tingginya kadar kolesterol, tentu ini sangat berkhasiat dalam mengurangi gangguan fungsi pada jantung. Jus wortel ternyata mempunyai manfaat besar dalam memberi asupan energi pada ibu hamil. Energi yang diberikan oleh jus wortel dapat membuat tubuh ibu hamil bugar. Jus wortel juga mencegah penyakit diabetes dan darah tinggi sehingga sangat berkhasiat dalam membantu kesehatan ibu hamil. Selain itu, kandungan kalori dan lemak pada jus alpukat juga mencegah sang ibu hamil terserang sendi lemas dan otot lemas sehingga ibu hamil akan tetao kuat. Jus yang baik untuk ibu hamil yang lain adalah jus jeruk. Kandungan vitamin C dalam jus jeruk sangat membantu dalam memperkuat kekebalan tubuh serta sangat berkhasiat dalam memperkecil gangguan pencernaan.

Jus buah lain yang sarat manfaat untuk dikonsumsi ibu hamil adalah jus pepaya dan mangga. Kedua campuran jus ini akan menghasilkan karbohidrat serta enzim yang tinggi. Jus mangga dan pepaya dapat mengurangi gangguan pencernaan dan memperlancar sirkulasi serta menguarangi dehidrasi. Jus yang baik untuk ibu hamil yang lain adalah jus pir. Jus pir sangat baik dikonsumsi karena bisa menghilangkan rasa tak enak pada perut dan mengurangi kadar asam karena makanan yang pedas atau berminyak. Jus ini sangat enak dan cocok dikonsumsi ibu hamil yang kadang merasa mual pada saat awal-awal hamil. Selain itu, jus semangka sangat baik dalam memperbaiki kadar dan kandungan darah, ibu hamil yang kekurangan darah tentu akan sangat berisiko, baik untuk dirinya maupun bayi yang dikandungnya. Selamat menikmati jus kesukaan anda.

Pencarian :

    Jus yang baik untuk ibu hamil, jus untuk ibu hamil, jus buah yang baik untuk ibu hamil, jus buah untuk ibu hamil, manfaat jus wortel untuk ibu hamil, jus untuk ibu hamil muda, manfaat wortel untuk ibu hamil, jus mangga untuk ibu hamil, jus buah yang bagus untuk ibu hamil, jus yang bagus untuk ibu hamil
     
     
    Sumber  : http://ibubayibalita.com/jus-yang-baik-untuk-ibu-hamil-dan-aman-dikonsumsi/

Tidak ada komentar:

Posting Komentar